Penerima Mahasiswa PPL Universitas Islam Indonesia di Pengadilan Agama Boyolali

Ditulis oleh legowo_endra on .

Ditulis oleh legowo_endra on . Dilihat: 1177

Penerima Mahasiswa PPL Universitas Islam Indonesia di Pengadilan Agama Boyolali

Panmud Pengadilan Agama Boyolali, Bapak Mubarok, S.H. menerima Mahasiswa Fakultas Ilmu Agama Islam Universitas Islam Indonesia (UII) yang akan melaksanakan Praktek Pengalaman Lapangan (PPL) di Pengadilan Agama Boyolali. Acara penerimaan Mahasiswa dilaksanakan di Ruang Sidang Utama pada hari Kamis, 28 Oktober 2021.

Proses Praktek Pengalaman Lapangan yang dibagi menjadi 2 kloter selama 1 bulan. Kloter pertama berjumlah 12 Mahasiswa dimulai pada tanggal 28 Oktober 2021 hingga 10 November 2021. Dengan diterimanya 12 orang mahasiswa Praktek pengalaman Lapangan (PPL), membuktikan bahwa Pengadilan Agama Boyolali siap menerima mahasiswa yang akan melaksanakan Praktek Pengalaman lapangan demi terwujudnya insan muda yang berkualitas dan profesional.

 

Add comment


Security code
Refresh

Hubungi Kami

Pengadilan Agama Boyolali

Jl. Solo - Semarang Km. 23 Mojosongo 57322 

Kabupaten Boyolali Provinsi Jawa Tengah

Telp. (0276) 321014,  Fax. (0276) - 321599

Website : www.pa-boyolali.go.id

Email : Alamat email ini dilindungi dari robot spam. Anda memerlukan Javascript yang aktif untuk melihatnya.

          Alamat email ini dilindungi dari robot spam. Anda memerlukan Javascript yang aktif untuk melihatnya.

Instagram : pa_boyolali

Tautan Aplikasi